Perdana Menteri Ini Tunggangi Mobil Dinas Antipeluru, Harganya Fantastis
Sabtu, 01 Januari 2022 – 16:57 WIB

Perdana Menteri India Narendra Modi terlihat ingin memasuki mobil dinas terbaru, yakni Mercedes-Maybach S650 Pullman Guard. Foto: Cartoq
Mobil itu dikatakan bisa melindungi penumpangnya dari berbagai macam teror, seperti bom TNT yang diledakkan dari jarak dua meter.
Special Protection Group (SPOG) yang menjadi pengawal pribadi Perdana Menteri India mengatakan pemilihan mobil baru itu merupakan kewenangan mereka.
Menurut dia, pemilihan mobil baru itu bukan keinginan pribadi Narendra Modi.
Mereka melihat saat ini Mercede-Maybach S650 Pullman Guard merupakan salah satu mobil pertahanan yang paling sesuai dengan kebutuhan mereka.
Menariknya, SPG tidak hanya membeli satu mobil, tetapi dua sekaligus. (ddy/jpnn)
Perdana Menteri India ini memamerkan mobil dinas terbaru yang memiliki kemampuan antipeluru di bagian kaca dan bodi.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Baru 268 Unit Mobil Dinas Terkumpul, Wali Kota Pekanbaru Beri Ultimatum Keras
- Ketua DPRD Pekanbaru: Mobil Alphard Dianggarkan Semasa Pj Risnandar
- Pemko Pekanbaru Pangkas Anggaran Mobil Dinas, Dialihkan ke Kegiatan Prorakyat
- Polemik Mobil Dinas, Supian Suri Berpotensi Korupsi
- Soal Mobil Dinas Dipakai Mudik, Wamendagri Singgung Potensi Kerugian Negara
- Hidayat Arsani Ingin Anggaran Mobil Dinas Gubernur Babel Dialihkan Beli Ambulans