Perdebatan Reklamasi Teluk Jakarta Dinilai Sudah Keluar Fokus
Kamis, 06 Oktober 2016 – 04:14 WIB
"Pemerintah tentu lebih tahu apa permasalahan yang dihadapi sebuah wilayah, dan menjadi tanggung jawab mereka untuk mencarikan solusi. Jangan sampai ada pihak yang sengaja menggiring isu ini untuk kepentingan politik menjelang Pilkada. Jika pemerintah sudah yakin proyek ini clear, sebaiknya jalankan saja," tandas Martyn.(chi/jpnn)
JAKARTA - Isu reklamasi teluk Jakarta dinilai sudah jauh keluar dari subtansi masalah. Menurut Koordinator Goverment Policy Observers, Martyn Herlambang,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS