Perempuan PNS Tugas di KPU Ditangkap Polisi
Kamis, 04 Juli 2019 – 08:26 WIB
Menurut Kasatresnarkoba, barang bukti tersebut dipesan Beta dari Maleh. Kristal putih tersebut juga diketahui dipasok dari Tanjung Kabupaten Tabalong Kalsel.
“Karena diketahui Maleh merupakan pemain lama sebagai pengedar tetapi hanya dalam skala kecil,” sebutnya.
Sedangkan Beta, terang kasat, merupakan pengguna yang juga berdasarkan keterangan sudah cukup lama mengonsumsi sabu. Polisi sampai saat ini juga masih melakukan pengembangan.
BACA JUGA: Kelakuan Oknum Polisi yang Satu Ini Sungguh Keterlaluan
Dari hasil pengungkapkan, polisi ikut mengamankan barang bukti lain berupa pipet kaca, handphone. Uang tunai senilai Rp600 ribu serta sebuah kendaran Yamaha Vixion bernopol KH 2988 KH milik tersangka Maleh. (log/abe)
Betania Tantawan alias Beta yang merupakan PNS yang bertugas di KPU Barito Timur, ditangkap polisi dalam kasus penggunaan narkoba jeni sabu – sabu.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- AKBP Fahrian Pastikan Berantas Pengedar Narkoba Kelas Teri hingga Kakap di Inhu
- Puluhan Pengedar Narkoba di Kabupaten Bandung Diringkus Menjelang Tahun Baru
- Anggota Sindikat Narkoba di Sukabumi Ini Masih Muda, Barang Bukti 1,67 Kg Sabu-Sabu
- Wanita Pengedar Narkoba di Palangka Raya Ini Terancam Hukuman Berat
- Baru Berusia 21 Tahun, DP Terancam Hukuman Penjara Seumur Hidup, Kasusnya Berat
- 2 Dua Pengedar Narkoba di Sumsel Diringkus Polisi, Sebegini Barang Buktinya