Perempuan Terduga Teroris Itu Dulunya Tomboi, Berubah Sejak...

Hanya saja, ujar Aan, sekitar dua tahun lalu Tutin tiba-tiba mulai menutup wajahnya dengan cadar.
Padahal, sebelum itu penampilannya tidaklah religius.
"Malah dulunya itu dia dikenal cukup tomboi atau apa istilahnya," kata Aan.
Bukan hanya penampilan, sebelumnya Tutin terbilang rajin mengikuti pengajian mingguan.
Namun sejak penampilannya berubah, dia lebih sering bepergian ke luar Kota Tasik dengan alasan untuk melayani pasien bekam.
"Di sini kan ada pengajian tiap Senin dan Kamis, dulu dia sering ikut tapi sudah tidak lagi," jelasnya.
Komunikasi dengan masyarakat di sekitar pun terbilang pasif. Tutin cenderung tidak berbaur dengan warga lainnya.
Bahkan, kata Aan, sempat ada gurauan dari warga yang mencurigai kalau Tutin mirip dengan pelaku teroris.
TASIK – Tutin Sugiarti (37) ditangkap Densus 88 di kontrakannya, Kampung Padasukan, Sukamaju Kaler, Indihiang, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat,
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia
- Pemda Ogah Usulkan Pengangkatan PPPK Paruh Waktu, BKN Pastikan NIP Tidak Diterbitkan
- KSBSI Pastikan Aksi May Day Bakal Berlangsung Damai Meski Suarakan Upah Bermasalah
- Ketum GP Ansor: Ganggu Ketahanan Pangan, Hadapi Banser Patriot!
- Mantan Penyidik KPK yang Dijuluki Raja OTT Dilantik Jadi Deputi di BPH
- Minta Harga Kontrak Baru Formula E Diturunkan, Pramono: Kalau Mau Diperpanjang, Dimurahin Dong