Performa IHSG Salah Satu yang Terbaik di Asia
jpnn.com - JAKARTA-Indeks harga saham gabungan (IHSG) naik 1,84 persen (99,11 poin) menjadi 5.463 awal pekan lalu.
Penguatan tersebut membuat IHSG mencatat pertumbuhan terbaik di Asia.
Apresiasi itu memantapkan laju indeks memberi imbal hasil positif sepanjang 2016 di bursa Asia.
Performa IHSG tumbuh 18,02 persen secara tahunan year on year (YoY). Melansir laman CNBC, ada sejumlah bursa saham Asia mencatat penguatan.
Apalagi, investor mencari imbal hasil menarik untuk investasi di negara berkembang.
Indeks saham Pakistan adalah salah satu yang memberi imbal hasil terbaik. Indeks saham Pakistan mencatat pertumbuhan 23,19 persen.
Angka itu jauh lebih tinggi ketimbang indeks saham MSCI Asia Pasifik yang naik 10,82 persen.
Politik Pakistan yang kadang tak stabil dapat juga memengaruhi performa indeks saham.
JAKARTA-Indeks harga saham gabungan (IHSG) naik 1,84 persen (99,11 poin) menjadi 5.463 awal pekan lalu. Penguatan tersebut membuat IHSG mencatat
- Sertifikasi Halal Lindungi UMK dari Serbuan Produk Luar Negeri
- Kebijakan Perdagangan Karbon Indonesia di COP 29 Dinilai Bermasalah
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Tali Qrope dan Selang Spring Hose Jadi Sorotan di INAMARINE 2024