Perhatikan 3 Hal Ini Sebelum Ingin Operasi Lasik
Senin, 06 Juli 2020 – 04:30 WIB
Selama perawatan, risiko pembedahan LASIK menyebabkan penglihatan Anda sulit fokus dan cenderung kabur. Namun, tetaplah mematuhi aturan dan anjuran dokter selama masa pemulihan ini. Gunakan obat-obatan yang diberikan (jika ada) dengan teratur.
Ketika Anda telah melakukan beberapa langkah pencegahan di atas, maka Anda dapat memperkecil risiko pembedahan LASIK pada mata.
Bila disimpulkan, Lasik bisa menjadi solusi bagi Anda yang mengalami gangguan penglihatan mata minus, silinder, atau plus. Namun, agar manfaatnya tepat sasaran dan Anda terhindar dari efek samping Lasik, pastikan untuk melakukan tindakan pencegahan yang disarankan.(WA/RS/klikdokter)
Ketika Anda telah melakukan beberapa langkah pencegahan di atas, maka Anda dapat memperkecil risiko pembedahan lasik pada mata.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Forkopi Minta RUU Perkoperasian Tak Buru-Buru Disahkan, Banyak Poin Perlu Dibahas
- Gelar Simposium Koperasi Indonesia, Forkom KBI Ingin Regulasi yang Dorong Pertumbuhan
- Kemenkop Meluncurkan Logo Baru, Lambang Kebangkitan Koperasi
- IDI Gunung Mas Berikan Informasi Penyebab Mata Juling dan Pengobatannya
- Raker Komite IV DPD & Menteri Koperasi Hasilkan 16 Kesimpulan Termasuk Insentif untuk Koperasi Susu Lokal
- 6 Khasiat Rutin Makan Tomat, Bantu Cegah Serangan Deretan Penyakit Ini