Perihal Peringatan Imlek, Restu Hapsari: Semua Berkat Gus Dur dan Megawati

Indonesia akan menjadi bangsa yang besar dan kuat apabila ke-Indonesiaan ini betul-betul menjadi tanggung jawab semua komponen bangsa.
“Anak-anak muda milenial juga tak lepas dari tugas berat menjaga Pancasila dan kebinnekaan Indonesia,” kata Restu.
Dengan kesadaran akan kebinekaan kita, tambahnya, kita akan makin meneguhkan satu sama lain sesama warga bangsa yang saling menjaga di dalam perbedaan.
“Taruna Merah Putih mengucapkan Selamat Tahun Baru Imlek 2572. Semoga kita semua selalu sehat. Semoga kita semua berlimpah rejeki dan sukses menyertai Indonesia kita tercinta. Berbagi dan peduli kepada sesama menjadi cara kita saling membantu di tengah pandemi Covid-19 ini,” ujar Sekjen DPP Taruna Merah Putih tersebut.(fri/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Semua WNI perlu menjaga keindonesiaan secara sadar dan penuh respek sehingga Pancasila dan Bhinneka Tunggal Ika makin kuat mengakar di bumi Indonesia.
Redaktur & Reporter : Friederich
- Matahari Kembar
- Link Streaming Final Four Proliga 2025: Megawati Cs Siap Menghadapi Popsivo Polwan
- Hadirkan Megawati, Gresik Petrokimia Makin Optimistis Raih Target Juara Proliga 2025
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Tonton Teater Imam Bukhari-Sukarno, Megawati Sampaikan Pesan Penting
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir