Periksa Ayin, KPK Siap ke Singapura
Kamis, 19 Juli 2012 – 15:23 WIB

Periksa Ayin, KPK Siap ke Singapura
Seberapa pentingkah keterangan Ayin bagi KPK? "Karena info yang kita butuhkn tentunya penting terkait kasus suap Buol yang diduga dilakukan oleh YA (Yani Anshori) dan GS (Gondo Sudjono)," tegasnya.
Saat ditanya kapan tim KPK berangkat ke Singapura untuk memeriksa Ayin, Johan Budi belum mengetahui waktunya. Bahkan jika kemungkinan pertama ini (pemeriksaan di Singapura) tidak bisa dilakukan, KPK juga telah menyiapkan langkah kedua yang masih dirahasiakan KPK.
Dalam kasus suap di Buol, Sulawesi Tengah ini, KPK sudah menetapkan tiga tersangka, di antaranya anak buah Hartai Murdaya di PT Hardaya Inti Plantations, Yani Anshori dan Gondo Sudjono yang disangka selaku pemberi suap dan Bupati Buol, Amran Batalipu diduga penerima suap.(fat/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menerima konfirmasi soal kondisi kesehatan Artalyta Suryani alias Ayin di Singapura, bahwa mantan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus