Peringatan Dini BMKG, Warga Jabodetabek Wajib Tahu
Sabtu, 23 Oktober 2021 – 17:18 WIB
jpnn.com, JAKARTA - BMKG memprediksi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang berpotensi terjadi di wilayah Jabodetabek, Sabtu (23/10) malam.
Hal itu berdasarkan informasi resmi dari laman BMKG.go.id.
BMKG memprediksi hujan lebat mengguyur wilayah Jabodetabek malam ini.
Berikut daftar wilayah di Jabodetabek yang berpotensi mengalami cuaca buruk:
1. Kabupaten Bogor: Gunung Putri
2. Kota Depok: Sukmajaya, Cilodong, Tapos, dan sekitarnya.
Serta cuaca buruk bisa meluas ke wilayah:
1. Jakarta Selatan: Pasar Minggu, Cilandak, Jagakarsa
BMKG memprediksi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang berpotensi terjadi di wilayah Jabodetabek, Sabtu (23/10) malam, simak selengkapnya.
BERITA TERKAIT
- Mayoritas Kota Besar Indonesia Diguyur Hujan Disertai Petir Hari Ini
- Prakiraan Cuaca Hari Ini 14 November 2024: Hujan di Mana-mana
- Prakiraan Cuaca Riau Hari Ini, Waspada Hujan dan Angin Kencang
- Gempa 2 Kali Berturut-turut di Karawang pada Jumat, BPBD: Tidak Ada Laporan Kerusakan
- Seluruh Wilayah Jakarta Diprediksi Diguyur Hujan Pada Kamis
- Ada Potensi Bencana di Tangerang Sore Ini, Mohon Hati-Hati