Peringatan Dini Cuaca,Selasa 20 Desember 2022, Warga Jakarta Wajib Waspada
Selasa, 20 Desember 2022 – 06:45 WIB

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca hari ini, Selasa (20/12). Ilustrasi. Foto: Ricardo/JPNN.com
Selain itu, berdasarkan prediksi cuaca wilayah sekitar DKI Jakarta oleh BMKG disebutkan pula suhu pada Kota Depok sekitar 22-32 derajat Celcius, serta kelembapan 60-95 persen, dengan situasi cerah berawan hingga hujan ringan
Kemudian, suhu di Kabupaten/Kota Bekasi berkisar 22-32 derajat Celcius, kelembapan udara 65-95 persen, dengan kondisi cuaca berawan atau cerah berawan
Prediksi cuaca yang tak jauh berbeda juga terjadi di Kota Tangerang dengan prediksi cuaca berawan sepanjang hari, serta suhu berada pada kisaran 23-32 derajat Celcius dan dan tingkat kelembapan 65-95 persen. (antara/jpnn)
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca hari ini, Selasa (20/12).
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Peringatan Gelombang Tinggi dari BMKG Akibat 2 Siklon
- B2W Kritik Acara Gowes Bareng Pramono Anung, Singgung soal Rute Berbahaya
- Waspada Gelombang Tinggi di Sejumlah Wilayah Ini
- Begal Beraksi Lagi di Ibu Kota Jakarta