Peringatan Haul ke-4 Taufiq Kiemas, Mbak Puan Kenang Sosok Sang Ayah...
Senin, 12 Juni 2017 – 23:16 WIB

Menko PMK Puan Maharani memberikan sambutan dalam peringatan haul ke-4 Taufiq Kiemas. Foto: Kemenko PMK
Hadir dalam acara ini Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Wantimpres Sidarto Danusubroto, politikus Panda Nababan, Pimpinan Forum Silaturahmi Anak Bangsa Suryo Susilo, tokoh dan aktivis Hariman Siregar, politikus Budiman Sudjatmiko, serta sejumlah tokoh nasional dan petinggi partai politik. (adk/jpnn)
Sejumlah sahabat Taufiq Kiemas hadir dalam peringatan haul ke-4 Taufiq Kiemas di Gedung Rajawali Nusantara Indonesia (RNI) Jakarta, Senin (12/6).
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Ini Pesan Megawati untuk Prabowo Lewat Didit
- Hadiri Open House di Rumah Ketua MPR, Puan Ungkap Pembicaraan Politik
- Megawati Soekarnoputri Titip Salam ke Prabowo Lewat Didit
- Potensi Cuaca Ekstrem Saat Arus Mudik 2025, Puan Beri Imbauan
- Soal Teror Terhadap Tempo, Puan Harap Polisi Buka Penyelidikan
- Soal Restu PDIP untuk Junimart Jadi Dubes RI, Deddy: Silakan Tanya ke Mbak Puan