Peringatan Serius bagi Pelaku Usaha Rental Mobil

“Kami sedang fokus tiga mobil. Yang kami buatkan laporan, Avanza punya Ibu Linda yang juga anggota Asperda. Modusnya itu mobil disewa, kemudian digadai atau dijual,” terang Harun, Senin (6/11).
Awalnya, kasus penggelapan mobil ini dilaporkan di Polda Kaltim.
Namun, setelah terduga pelakunya diamankan dua hari lalu, kini kasusnya dilimpahkan ke mapolres.
Dari hasil penelusuran yang dilakukan Asperda, para pelaku penggelapan mobil rental ini merupakan sindikat.
Dalam melaksanakan aksinya, oknum petugas juga ikut bermain di dalamnya. Biasanya, oknum petugas ini sebagai penerima gadai maupun pembeli mobil yang disewa tersebut.
“Kami berharap kasus ini bisa dibongkar sampai akar-akarnya. Sebab, mafia mobil rental di Balikpapan ini memiliki sindikat masing-masing dan mempunyai jaringan,” paparnya. (pri/cal/k1)
Para pengusaha mobil rental saat ini harus sangat berhati-hati saat melepaskan kendaraannya kepada penyewa.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Indonesia Digital Popular Brand Award 2025 Digelar, Apresiasi Merek dengan Citra Terbaik
- Jawab Kebutuhan Pelanggan, MPMRent Raih Indonesia Digital Popular Brand Award 2025
- Berbagi Kebaikan Ramadan, Bank Mandiri Group Beri Santunan ke 1.750 Penerima di Balikpapan
- Bea Cukai Dorong Peningkatan Ekspor dari 2 Daerah Ini Lewat Sinergi Berbagai Instansi
- Brigjen Mukti Sebut Direktur Persiba Catur Adi Bandar Narkoba Kaltim
- Oknum Perwira Polisi Polda Riau Ditangkap terkait Penggelapan Mobil Rental, Duh