Peringati Hari Sumpah Pemuda, Menpora: Momentum Bersatu dan Bangkit untuk Indonesia

Peringati Hari Sumpah Pemuda, Menpora: Momentum Bersatu dan Bangkit untuk Indonesia
Menpora Zainudin Amali. Foto: Amjad/JPNN.com

"Persatuan menjadi syarat mutlak sebuah loncatan perubahan dan menghadapi berbagai tantangan. Ke depan, tantangan bagi bangsa Indonesia khususnya bagi para pemuda tentunya tidak makin ringan, akan tetapi dengan komitmen bersatu dalam keragaman menjadi modal sosial dalam menghadapi berbagai hambatan dan tantangan bangsa ke depan," ujar Menpora Amali.(dkk/jpnn)

Menpora Zainudin Amali berharap perayaan Hari Sumpah Pemuda tahun ini menjadi momentum para pemuda untuk bersatu dan bangkit bersama membangun Indonesia.


Redaktur : Budi
Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News