Peringati HUT RI, BRI Kembali Berikan Beasiswa Kepada 76 Paskibraka Tingkat Pusat
Senin, 19 Agustus 2024 – 21:27 WIB
Dia berharap anggota Paskibraka tetap menjaga semangat Paskibraka di semua lini kehidupan dan tugas-tugas selama belajar, selalu fokus pada tugas sebagai pelajar, dapat beradaptasi di berbagai macam lingkungan, dan pada akhirnya dapat menjadi kisah inspiratif bagi kaum muda.
“Apresiasi ini telah dilakukan oleh BRI selama 14 tahun berturut-turut. Tentunya kami berharap dapat terus memberikan motivasi, karena kami tahu bahwa setelah penugasan ini adik adik Paskibraka harus mengemban tugas utama yaitu untuk belajar dan meraih cita-cita yang diinginkan”, tegasnya. (mrk/jpnn)
BRI memberikan apresiasi kepada 76 Paskibraka Tingkat Pusat dan 59 Tenaga Pendukung Paskibraka Tingkat Pusat yang telah menyelesaikan tugasnya
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Segini Jumlah Nilai Investor di IKN, Angkanya Mencapai Triliun
- Prabowo Bakal Berkantor dan Kerja di IKN pada 2028
- Sebegini Nilai Terbaru Investasi di IKN, Bikin Kaget
- SBM & BRI Berkolaborasi Dukung UMKM Fesyen Tingkatkan Skala Bisnis
- Tak Hanya untuk UMKM, BRIncubator Punya Misi Besar untuk Ekonomi Lokal
- Polda Riau Limpahkan 2 Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah ke Kejati Riau