Peringati Milad ke-5, BPKH Fokus Tingkatkan Pengelolaan Keuangan Haji
Jumat, 17 Juni 2022 – 23:54 WIB

Anggota Badan Pelaksana Ajar Susanto Broto saat peringatan milad ke-5 BPKH, Jumat (17/5). Foto: dokumentasi BPKH
Bukan hanya itu, BPKH juga mengembangkan aplikasi Ikhsan yang menyediakan data real time terkait pengelolaan keuangan haji.
"Nilai manfaat atau imbal hasil dari investasi yang dilakukan BPKH guna penyelenggaraan ibadah haji juga terus meningkat dengan imbal hasil 2021 mencapai Rp 10,5 triliun dengan total dana kelolaan mencapai Rp 158,8 triliun,” tambahnya. (mcr4/jpnn)
Badan Pengelola Keuangan Haji melaksanakan peringatan milad ke-5 sejak dibentuk pada 2017
Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- BPKH Catat Kinerja Positif 2024, Indra Gunawan: Lampaui Target Dana Kelolaan
- BPKH Distribusikan 152,4 Juta SAR untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
- Pengumuman, Kemenag Perpanjang Waktu Pelunasan Bipih
- BPKH Fasilitasi Ribuan Pemudik Lewat Program Balik Kerja Bareng 2025
- Bank Aladin Syariah Permudah Pendaftaran Haji Secara Digital
- BPKH Raih Most Trusted Financial Brand Awards 2025, Begini Harapan Fadlul Imansyah