Peringati Sumpah Pemuda dan Hari Santri, Irjen Iqbal Ajak Anak Bangsa Perkokoh Persatuan

“Marilah kita bersatu sesuai dengan apa yang dilakukan oleh pemuda-pemuda 94 tahun lalu yang memupuk rasa persatuan dan kesatuan bangsa,” harapnya.
Ketua GP Ansor Riau Purwaji mengatakan pihaknya akan berada di garda terdepan melawan paham-paham keagamaan yang berupaya memecah belah.
“Mereka pasti berhadapan dengan Ansor dan Banser. Karena membela NKRI adalah kehormatannya para Ansor dan Banser,” paparnya.
Dalam acara itu, hadir juga Kabinda, Kasrem 031/WB, tokoh lintas agama, Ketua LAM Riau, Ketua Persatuan Gereja-gereja Pentakosta seprovinsi Riau, Ketua Walubi Riau, dan Ketua PHDI Riau.
Rangkaian acara peringatan Sumpah Pemuda dan Hari Santri Nasional kali ini berlanjut di malam harinya dengan acara “Riau Bersholawat”. Acara itu dihadiri Ustaz Gus Muwafiq. (Tan/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Kapolda Riau Irjen Mohammad Iqbal menilai sampai hari ini Indonesia bisa bertahan karena semua anak bangsa bersatu.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kapolda Riau Dorong Mahasiswa Lestarikan Bahasa dan Budaya Melayu
- Perkenalkan Konsep Green Policing di UIR, Kapolda Riau Ajak Mahasiswa Mencintai Lingkungan