Perintah Jenderal Listyo, Polri Bagikan Sembako, Pemulung Sempat Deg-degan

Perintah Jenderal Listyo, Polri Bagikan Sembako, Pemulung Sempat Deg-degan
Polri menyalurkan bantuan sembako ke warga Tanah Abang, Jakarta Pusat. Foto: Dokumen Humas Polri.

Ani yang sehari-hari bekerja sebagai pemulung dan pengamen jalanan, itu merasa terbantu dengan adanya paket tersebut.

Dia mengaku sempat khawatir saat kepolisian mendatangi rumahnya.

Namun, saat mengetahui Polri hendak memberi paket sembako, Ani mengaku senang.

"Rasanya deg-degan tuh, takut. Takutnya kira mau bongkar-bongkar. Sekarang rasanya senang, bersyukur karena dibantu," tutur Ani yang sehari-hari bekerja mengamen, mencuci piring, dan bersih-bersih itu. (cuy/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Polri melanjutkan kegiatan bagi-bagi sembako dalam rangka HUT ke-75 Bhayangkara. Pemberian sembako atas perintah Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo itu disambut hangat masyarakat. Kali ini, Polri menyasar warga yang berada di kawasan Tanah Abang, Jakar


Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News