Perjanjian Kerja Bersama Meminimalisir Perselisihan Ketenagakerjaan
Minggu, 27 Februari 2022 – 16:33 WIB

Dede Koswara menyebut PKB dapat meminimalisir perselisihan terkait ketenagakerjaan, pada Diklat SPN Kabupaten Bandung. Foto: Humas SPN Bandung.
Yakni, memberi kepastian tercapainya pemenuhan hak dan kewajiban, menciptakan ketenangan kerja dan mendorong peningkatan produktifitas kerja.
Kemudian, meningkatkan kesejahteraan buruh atau pekerja bersama keluarga dan mencegah timbulnya perselisihan.
Sementara itu, Ketua DPC SPN Kabupaten Bandung Suharyono mengatakan kegiatan yang digelar bekerja sama dengan LSM Peduli Jaringan Tenaga Rakyat (PJTR).
“Terima kasih kepada LSM PJTR yang telah membantu dan mendukung dalam rangka pelaksanaan pendidikan dan pelatihan tentang Perjanjian Kerja Bersama (PKB),” ucapnya.
Suharyono berharap diklat yang digelar dapat memberikan pengetahuan dan pendidikan bagi pengurus di tingkat perusahaan.(gir/jpnn)
Dede Koswara menyatakan perjanjian kerja bersama dapat meminimalisir perselisihan terkait ketenagakerjaan.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- BSKDN Kemendagri Dorong Penguatan Perlindungan Pekerja di Daerah
- Program Si Iklas Besutan Sandiaga Uno Hadirkan Pelatihan Kedua, Diikuti 50 Peserta
- Poo Makna
- 3 Juta Lulusan SMA/SMK Menganggur, Waka MPR: Berbagai Langkah Harus Segera Diambil