Perkenalkan, Jam Analog yang Bisa Memotret
Minggu, 09 Oktober 2016 – 15:44 WIB

Hagen Connected Smartwatch. Foto Gearopen
Ada empat model yang dipamerkan Skagen, lengkap dengan strap kulit.
Sementara bahannya terbuat dari titanium dan baja. Jam ini hanya dibekali baterai standar yang tidak perlu di charge.
Fitur yang tidak kalah penting adalah, jam tangan ini bisa untuk memotret, memiliki ringtone, dan memutar musik.
Semuanya diatur melalui tombol di sambaing bodi jam tangan. (wr/rif)
JPNN.com - Industri jam tangan asal Denmark, Skagen, baru saja memperkenalkan jam tangan anolog mewah, Hagen Connected smartwatch. Jam tangan analog
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perkuat Eksistensi, T-System Indonesia Bidik Sektor Pemerintahan Hingga Kesehatan
- Mark Zuckerberg Mengaku TikTok Sebagai Ancaman Serius Bagi Bisnis Meta
- Vivo V50 Versi Murah Meluncur di Indonesia, Sebegini Harganya
- WhatsApp Rilis Fitur Baru Untuk Paket Stiker
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS