Perkuat Lini Bisnis, 99 Group Tunjuk Faizal jadi Senior VP Listing Business

Kerja sama yang baik dengan agen properti menciptakan sinergitas dalam memenuhi kebutuhan konsumen lebih baik, mengoptimalkan proses transaksi properti lebih efisien dan transparan, serta memajukan industri properti di Indonesia.
99 Group berkomitmen menjadi partner terpercaya bagi para agen properti.
“Kepercayaan menjadi aspek kunci dalam hubungan ini dan akan berdampak positif terhadap reputasi dan keberlanjutan bisnis dalam jangka panjang, serta akan membawa kami lebih dekat lagi dengan misi untuk memudahkan transaksi properti bagi masyarakat Indonesia,” ungkapnya.
Selain menunjuk Faizal sebagai SVP Listing Business, 99 Group juga merekrut sejumlah profesional dari perusahaan proptech lainnya.
Langkah ini untuk menciptakan dampak positif dalam merangkul para profesional di bidang terkait sekaligus mendukung keberlangsungan ekosistem industri proptech agar terus berkembang di Indonesia.(chi/jpnn)
99 Group memandang para agen memegang peranan krusial dalam ekosistem industri mengingat posisinya sebagai jembatan antara penjual dan pembeli.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
- Adhome Bikin Akses Properti Lebih Mudah dan Transparan
- Dukung Program 3 Juta Rumah, Bank Tanah Sediakan Lahan 33,116 Hektare
- Savyavasa, Hunian Kelas Atas yang Jadi Rebutan Pembeli
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Ekspansi Berlanjut, DAIKIN Resmikan Proshop Showroom ke-4 di Bali
- Rumah123 dan Ringkas Berkolaborasi untuk Permudah Akses KPR