Perkuat Lini Pertahanan, Madrid Incar Bek Atletico
Kamis, 31 Maret 2016 – 18:47 WIB
jpnn.com - BEK Atletico Madrid, Jose Gimenez adalah salah satu pemain bertahan yang dipertimbangkan Real Madrid pada bursa transfer musim panas mendatang.
Gimenez diyakini akan mampu memperkuat lini pertahanan Madrid sebab Pepe yang selama ini berduel dengan Sergio Ramos diyakini mulai melemah karena termakan usia.
Menurut laporan yang diturunkan Marca, pemain asal Uruguay memiliki klausul pelepasan kontrak senilai 65 juta euro, meski belum diketahui secara pasti apakah Madrid bersedia untuk menebusnya atau tidak.
Baca Juga:
Sementara itu, Los Blancos juga tengah mengincar pemain belakang lain, Marquinhos, yang kini dikabarkan tengah merasa tak betah di PSG.(ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirtek Timnas Indonesia Dinilai Punya Tanggung Jawab Krusial
- Indra Sjafri Pengin Patrick Kluivert Memainkan Sepak Bola Ala Indonesia, Ini Alasannya
- Proliga 2025: Elena Samoilenko Jadi Korban Perdana, Digantikan Seniornya dari Rusia
- IBL 2025: Prawira Bandung Susah Payah Raih Kemenangan Kedua, Pacific Caesar Bertekuk Lutut
- Hangtuah Jakarta Revans Lawan Bali United di Laga Perdana IBL 2025
- Jens Raven: Tujuan Kami Sebenarnya Adalah Piala Dunia