Perkuat Skin Barrier dengan Skincare Multivitamin
![Perkuat Skin Barrier dengan Skincare Multivitamin](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/watermark/2021/04/03/prilly-latuconsina-foto-azarine-cosmetics-49.jpg)
Produk terakhir ialah CBD Hydraoxidant Ampoule, Ampoule multiaction dengan bahan aktif tinggi untuk memperbaharui, melindungi dan memperbaiki kulit secara keseluruhan.
Diperkaya dengan sprout complex sebagai alternatif stem sel kulit dari tumbuhan untuk meregenerasi pertumbuhan sel kulit baru yang sehat dan bebas dari kerut/ garis halus. Hasilnya kulit tampak lebih glowing, halus, cerah, dan bebas kerutan.
Semua produk Vitamin Lab bebas alcohol dan fragrance sehingga lebih aman digunakan oleh semua jenis kulit bahkan dapat digunakan oleh Ibu hamil dan Ibu menyusui tanpa merasa khawatir.
Prilly Latuconsina menyatakan bahwa sangat penting melindungi skin barrier demi mencegah masalah kulit. “Kalau skin barrier sudah rusak maka masalah kulit akan muncul," ujarnya.
Azarine Cosmetik meluncurkan Vitamin Lab Series, skincare dengan kandungan multivitamin.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
- Somethinc Luncurkan Omega Jelly Deep Cleansing Balm dengan Inovasi Terbaru
- Gebrakan Baru Skincare Lokal dengan Inovasi Sains dan Teknologi
- MSGLOW Hadirkan Inovasi Skincare dengan Bahan Aktif Berkonsentrasi Tinggi
- Ini Alasan Dr. Tony Sukentro Akhirnya Perkenalkan GlowCode
- MS GLOW Beauty Hadirkan 'Glow Prize', Beli Skincare Bisa Berhadiah Mobil, Yuk Ikutan!
- HUT ke-10, Avoskin Sanctuary Buka di Mall Taman Anggrek