Perkuat Visi Maritim Nasional, Jokowi Direncanakan Bekali Pengurus ASPEKSINDO
"Potensi Indonesia sangat tinggi, dari daerah kepulauan. Laut Indonesia ini 79 persen daerah laut, hanya 21 persen daerah daratan," ujarnya.
Selanjutnya, pengurus ASPEKSINDO yang baru terbentuk dijadwalkan dijamu Presiden RI, Joko Widodo, di Istana Negara setelah rangkaian HUT RI ke-72 pada Agustus 2017.
Sesuai rencana, ketika dijamu di istana, pengurus ASPEKSINDO akan memaparkan program-program konkret kepada presiden terkait rencana pembangunan daerah kepulauan dan pesisir.
Mereka juga akan dibekali presiden tentang berbagai program yang bisa mendukung nawacita.
Dalam waktu dekat, ASPEKSINDO juga berencana melakukan Rapat Kerja Nasional untuk membahas hal-hal teknis dan penyamaan pandangan perihal pembangunan daerah kepulauan dan pesisir. (jpnn)
Para kepala daerah yang tergabung dalam Pengurus Asosiasi Pemerintah Daerah Kepulauan dan Pesisir Seluruh Indonesia (ASPEKSINDO) mencatat sejarah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Desember, Aspeksindo Bakal Gelar Pelantikan Pengurus dan Rakernas
- Nono Sampono Terima Penghargaan Tokoh Maritim Pengagas RUU Daerah Kepulauan
- Sah, Wali Kota Samarinda Andi Harun Terpilih Jadi Ketum Aspeksindo
- KSAL Dorong Kerja Sama TNI AL dan Pemda Pesisir dan Kepulauan
- Aspeksindo Gelar Pembukaan Munas II di Atas KRI Semarang 594
- Munas Aspeksindo Bakal Dibuka di Atas Kapal Perang TNI AL