Perlu Ada Satgas Khusus di Daerah Rawan Konflik
Minggu, 06 Januari 2013 – 14:00 WIB
Bambang mengutip data Kemendagri yang mencatat sejak 2010 hingga menjelang akhir 2012, konflik sosial di sejumlah daerah memerlihatkan kecenderungan yang meningkat. Pada Januari-Agustus 2012, terjadi 89 konflik.
Sedangkan menurut Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal (PDT), dari 183 daerah tertinggal, 143 di antaranya daerah rawan konflik. "Data-data ini bisa dijadikan Polri untuk memetakan daerah rawan konflik di tanah air," pungkasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR Bambang Soesatyo menekankan perlunya kerjasama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Polri memetakan wilayah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Permendikdasmen 1 Tahun 2025; Guru PPPK & PNS Mengajar di Sekolah Swasta Maksimal 8 Tahun
- Syukuran AHU, Ketum LMP Ingatkan Solidaritas dan Pemberdayaan
- Tim Forensik Masih Identifikasi 7 Jenazah Korban Kebakaran Glodok Plaza
- TB Hasanuddin soal Pembongkaran Pagar Laut Tangerang: Apakah Sudah Melalui Proses Hukum?
- AKBP Levi Defriansyah, Sosok Polisi Humanis yang Menginspirasi
- Kapan Pengangkatan Honorer jadi PPPK Paruh Waktu Dimulai? Inilah Jawabannya