Perluas Market, AIA Optimalkan Kontribusi Agen Asuransi
Minggu, 07 Januari 2018 – 11:06 WIB

Ilustrasi pasien. Foto: Bulungan Post/JPNN
Dia melanjutkan, AIA Financial cukup sukses di industri asuransi.
’’Kami memang belum me-review market share dan growth terbaru. Tapi, kami berada di tiga besar. Tentu, targetnya menjadi nomor satu,’’ tuturnya.
Mengenai tantangan era digital dan semua lini bisnis yang mengarah pada teknologi, AIA menyatakan siap jika konsumen asuransi mengarah ke sana.
’’Namun, saat ini, tipikal konsumen masih ingin face-to-face untuk mendapatkan informasi sebanyak-banyaknya. Tapi, kami juga siap berinvestasi di bidang digital,’’ jelasnya. (agf/c18/fal)
Chief Executive and President AIA Group Ng Keng Hooi menyatakan, potensi pasar asuransi di Indonesia sangat besar.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Sukses Bangun Inovasi, Tugu Insurance Sabet Penghargaan Bergengsi
- JRP Insurance Beri Santunan untuk Keluarga Korban yang Terseret Ombak di Parangtritis
- Asuransi Kitabisa Raih Penghargaan dari OJK
- KAI Logistik Fasilitasi Pengiriman Sepeda Motor dengan Perlindungan Asuransi
- Mengenal Cara Kerja Asuransi Kesehatan, Silakan Disimak
- MSIG Life Bayarkan Klaim Rp752 Miliar Sepanjang 2024