Permintaan BBM Turun 20 persen
Selasa, 02 Juli 2013 – 10:56 WIB

Permintaan BBM Turun 20 persen
PEKANBARU- - Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) memberikan pengaruh terhadap kuota permintaan di pasaran. Ini terlihat dengan penurunan mencapai 20 persen sejak diberlakukannya penetapan tarif baru tersebut. Menurutnya, penurunan tingkat konsumsi BBM disebabkan beberapa faktor. Salah satu poin yang menjadi indikator penting adalah kenaikan BBM yang membuat masyarakat mengurangi aktifitas menggunakan kendaraan bermotor.
Informasi itu disampaikan Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Riau, HR Zulkarnain kepada Riau Pos (Grup JPNN), Senin (1/7) di kantornya. Dia menilai kondisi itu diperoleh dari beberapa laporan yang diterima Disperindag Riau.
‘’ Ya berdasarkan informasi dari Pertamina dan pemantauan di lapangan memang terjadi penurunan yang cukup significant. Penurunan mencapai 18-20 persen,’’ tutur Zulkarnain.
Baca Juga:
PEKANBARU- - Kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) memberikan pengaruh terhadap kuota permintaan di pasaran. Ini terlihat dengan penurunan mencapai
BERITA TERKAIT
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis