Permintaan Semen Naik 10 Persen
Rabu, 04 Januari 2012 – 03:06 WIB
Dijelaskan, pasar semen nasional memungkinkan terpengaruh kondisi makro ekonomi. Terutama dampak pelambatan perekonomian global di Eropa dan AS. Karena, perekonomian global berkaitan erat dengan minat investor menanamkan modal.
"Kalau keinginan berinvestasi terpengaruh krisis, maka pembangunan akan menurun. Baru diikuti dengan pasar semen," tutur dia.
Terkait program Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI), dia optimistis dapat mendorong permintaan pasar semen tahun ini. Untuk itu, dia akan memantau perkembangan dampak program tersebut terhadap pertumbuhan semen hingga triwulan pertama 2012.
"Dampak MP3EI saya rasa ada, tapi kita lihat sampai triwulan pertama ini. Semoga anggaran pemerintah bisa terserap maksimal," tandas dia.
JAKARTA - Industri semen bisa mencatat pertumbuhan tinggi pada tahun 2012. Itu ditopang kenaikan permintaan untuk konsumsi semen dalam negeri,
BERITA TERKAIT
- Gelar Rising Stars, Bank Saqu Rayakan Satu Tahun Perjalanan
- Gantikan Posisi Wulan Guritno, Chef Juna jadi Komisaris Independen PT Lima Dua Lima Tiga
- Kinerja BUMN Melesat di Tahun Ini, Dividen Tercapai 100% Senilai Rp 85,5 Triliun
- Pertamina Patra Niaga Regional JBB Sigap Atasi Kebocoran Pipa BBM di Cakung-Cilincing
- MR. DIY Bakal Melantai di Bursa, Tawarkan Saham Mulai Rp 1.650
- Bintang Sempurna Meraih 3 Penghargaan di Asian Print Awards 2024