Pernah Dicopot Jokowi, Terawan Kini Dilantik Prabowo Jadi Penasihat Presiden
Selain Terawan, nama lain yang dilantik sebagai penasihat presiden adalah Wiranto, Luhut, hingga Muhadjir Effendy.
Berikut nama tujuh penasihat presiden yang dilantik:
1. Jenderal TNI Purn Wiranto sebagai Penasehat Khusus Presiden Bidang Politik dan Keamanan
2. Jenderal TNI Purn Luhut Binsar Panjaitan sebagai Penasehat Khusus Presiden Bidang Digitalisasi dan Teknologi Pemerintahan
3. Jenderal TNI Purn Dudung Abdurrahman Penasehat Khusus Presiden Bidang Pertahanan Nasional/Ketua Komite Kebijakan Nasional Industri Pertahanan
4. Prof Bambang Permadi Bojonegoro sebagai Penasehat Khusus Presiden Bidang Ekonomi dan Pembangunan Nasional
5. Prof. Ir Yusgiantoro sebagai Penasehat Khusus Presiden Bidang Energi
6. Prof. Dr Muhadjir Effendy sebagai Penasehat Khusus Presiden Bidang Haji
Presiden Prabowo Subianto melantik Letjen TNI Purn. Prof. Dr Terawan Agus Putranto sebagai salah satu dari 7 penasihat presiden.
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Hercules Perintahkan Kader GRIB Jaya Menangkan Ridwan Kamil-Suswono di Pilgub Jakarta
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati
- Agustiar-Edy Siap Menjalankan Program Asta Cita Prabowo Demi Menyinkronkan Pembangunan Kalteng