Pernah Isi Acara MeMiles, Siti Badriah Diperiksa Polisi
Senin, 03 Februari 2020 – 13:06 WIB
Dari kasus itu, polisi telah menyita berbagai barang bukti dari tersangka. Di antaranya adalah uang tunai sebesar Rp136 miliar, 24 unit mobil, dua unit sepeda motor, serta puluhan barang elektronik dan beberapa aset berharga lainnya.(antara/jpnn)
Biduan dangdut Siti Badriah mendatangi Subdit Indagsi Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Jawa Timur di Surabaya untuk menjalani pemeriksaan sebagai saksi kasus MeMiles.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Kasus Investasi Bodong Robot Trading Net89, Bareskrim Sita Aset Rp 200 Miliar di Bali
- Sindikat Judol Internasional di Jatim Dibongkar, Rano Alfath Minta Polri Selalu 2 Langkah
- Bongkar Kasus Judol, AKBP Charles: 4 Bulan Putaran Uangnya Rp4 Trilun
- Hakim Hukum Berat Terdakwa Investasi Bodong EDCCash, Korban Sujud Syukur
- Heboh Insiden Carok Pendukung Cabup, Brimob Hingga Marinir Dikerahkan ke Sampang
- Carok di Sampang Dipicu Masalah 2 Kiai, Begini Ceritanya