Pernikahan Diambang Kehancuran, Selamatkan dengan 3 Cara Ini
Kamis, 06 Mei 2021 – 11:57 WIB
jpnn.com, JAKARTA - JIKA pasangan telah berubah dari sahabat Anda menjadi seperti orang asing, kamu mungkin bertanya-tanya apakah pernikahan akan berakhir.
Namun, bercerai adalah keputusan besar, terutama jika ada kemungkinan Anda bisa membangun kembali apa yang telah hilang.
Berikut ini beberapa cara menyelamatkan pernikahan dari ambang kehancuran, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Mengingat
Ingatlah masa-masa sulit yang Anda dan dia lalui hingga hari-hari bahagia yang kalian jalani bersama.
Dengan cara itu, kamu dan pasangan bisa menghadirkan kembali romantisme yang mungkin sudah memudar.
2. Hilangkan asumsi
Pernikahan haruslah berlandaskan kepercayaan dan kejujuran.
Ada beberapa cara menyelamatkan pernikahan dari ambang kehancuran seperti mengingat.
BERITA TERKAIT
- Diduga Dibunuh, IRT di Pekanbaru Ditemukan Tewas, Pelaku Diduga Kuat Orang Dekat
- Bikin Bisnis Wedding Organizer, Angela Tee Menawarkan Konsep Pernikahan ala Artis
- Ulama Soroti Penyebutan Sherly Mirip Siti Khodijah
- Ditemani Pasangan, Febby Rastanty Urus Berkas Pernikahan ke KUA Kebayoran Baru
- Bagi Para Calon Pengantin, Ayo Merapat ke Bridestory Fair 2024 di PIM 3
- Pengacara Ungkap Kendala Teknis Pernikahan Rizky Febian & Mahalini