Pernyataan Dewan Adat Dayak terkait Isu People Power 22 Mei 2019
Rabu, 22 Mei 2019 – 00:07 WIB

Massa memenuhi depan Gedung Bawaslu di Jalan MH Thamrin, Jakarta, Selasa (21/5). Dalam aksi tersebut massa menolak hasil rekapitulasi pemilu 2019. Foto: Ricardo/JPNN.com
“Mari kita dukung program pemerintah untuk mewujudkan pemindahan ibu kota RI ke Kalteng, mempersiapkan sumber daya manusia (SDM) untuk ke depan yang lebih baik. Juga mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga persatuan dan keutuhan NKRI pascapencoblosan pemilu,” tegasnya. (daq/der/ang/yit)
Simak Video Pilihan Redaksi :
Rencana aksi people power yang akan digelar 22 Mei mendatang mendapat respons dari Dewan Adat Dayak.
Redaktur & Reporter : Soetomo