Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional

Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional
Mensos Saifullah Yusuf alias Gus Ipul menanggapi usulan agar Presiden ke-2 RI Soeharto ditetapkan sebagai Pahlawan Nasional. Ilustrasi Foto: M Fathra/JPNN.com

Beberapa tokoh yang kembali diusulkan, antara lain Abdurrahman Wahid (Jawa Timur), Soeharto (Jawa Tengah), Bisri Sansuri (Jawa Timur), Idrus bin Salim Al-Jufri (Sulawesi Tengah), Teuku Abdul Hamid Azwar (Aceh), dan Abbas Abdul Jamil (Jawa Barat).

Sebanyak empat nama baru yang diusulkan tahun ini, yaitu Anak Agung Gede Anom Mudita (Bali), Deman Tende (Sulawesi Barat), Midian Sirait (Sumatera Utara), dan Yusuf Hasim (Jawa Timur). (sam/antara/jpnn)

Silakan simak pernyataan terbaru Mensos Saifullah Yusuf alias Gus Ipul nmengenai usulan agar Soeharto ditetapkan sebagai pahlawan nasional.


Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News