Perokok Laki-laki 65 Persen, Perempuan 4 Persen
Senin, 26 September 2011 – 19:44 WIB
Di dalam FCTC terdapat 6 komponen yakni cukai rokok, iklan, peringatan bergambar, kawasan tanpa rokok, kampanye anti rokok dan pendidikan. Presiden meminta Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang pengamanan produk tembakau sebagai zat adiktif bagi kesehatan atau dikenal RPP Rokok yang sudah digodok selama hampir setahun di Kemenkes dan sektor terkait lainnya, untuk dipercepat penyelesaiannya.
Misalnya sosialisasi bahaya rokok bagi kalangan di dunia pendidikan, membentuk kelompok masyarakat yang mengajak untuk tidak merokok, menyediakan kawasan bebas asap rokok dan melibatkan Pemda untuk sosialisasi bahaya rokok di masyarakat.
‘’Ada beberapa hal yang belum sepakat seperti peringatan bergambar pada bungkus rokok. Pengusaha besar mengatakan kalau pemerintah menetapkan, maka mereka akan mengikuti,’’ kata Endang.
Sementara itu Ketua Umum Komnas Pengendalian Tembakau Farid Anfasa Moeloek mengungkapkan, masalah tembakau di Indonesia memang rumit. Apalagi saat ini cukai tembakau termasuk menjadi penyumbang terbesar pemasukan negara.
JAKARTA—Kementrian Kesehatan melangsir jumlah perokok dari tahun 2000 hingga 2010 mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Dalam 10 tahun
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Jus Jambu Biji, Berat Badan Bakalan Ambyar
- 5 Buah Tinggi Kandungan Protein untuk Anda yang Ingin Menurunkan Berat Badan
- Kenali Bahaya Radang Paru-Paru, Simak Info Pengobatan yang Tepat dari IDI Grobogan
- Tips Cara Mengobati Asma dari IDI Cilacap
- Larangan BPA di UE Mulai 2024, Kapan Indonesia Menyusul?
- 5 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Gula Aren, Pria Pasti Suka