Perolehan Medali PON XX Papua 2021: Jawa Barat Mulai Dibuntuti Jawa Timur
Rabu, 13 Oktober 2021 – 07:18 WIB

Tim voli putri Jawa Barat usai meraih medali emas PON XX Papua 2021 di GOR Voli Indoor Koya Koso, Jayapura, Papua, Selasa (12/10). (Foto: PB PON XX PAPUA/Muhamad Solihin)
27. Kalimantan Tengah 1 emas, 5 perak dan 4 perunggu
28. Bengkulu, 1 emas, 4 perak, 6 perunggu.
29. Sulawesi Tengah 1 emas, 4 perak, 6 perunggu
30. Bangka Belitung 1 emas, 2 perak, 8 perunggu
31. Papua Barat 0 emas, 10 perak, 10 perunggu
32. Kalimantan Utara 0 emas, 1 perak, 0 perunggu
33. Maluku Utara 0 emas, 0 perak, 2 perunggu
34. Sulawesi Barat 0 emas, 0 perak, 2 perunggu
Jawa Barat makin kukuh di peringkat pertama klasemen PON XX Papua usai menambahkan 15 emas, 14 perak dan 19 perunggu pada Selasa (12/10).
Redaktur : Friederich
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan
- Korban Dokter Kandungan Syafril di Garut Diduga Lebih dari 100 Orang, Polisi Cari Fakta
- 6 Fakta Kasus Pelecehan Seksual Dokter Kandungan di Garut, Nomor Terakhir Bikin Geregetan
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Dokter Kandungan Terduga Pelaku Pelecehan di Garut Berhenti Praktik Sejak 2024, Penyebabnya Masih Diselidiki
- Anggaran PSU Kabupaten Tasikmalaya Belum Cair, KPU Jabar Bingung