Perpanjang Kontrak, Rooney di Ambang Rekor Buruk
Sabtu, 22 Februari 2014 – 17:31 WIB
MANCHESTER - Keputusan Wayne Rooney memperpanjang kontrak memang sangat melegakan Manchester United. Kesepakatan itu merupakan akhir dari drama yang terjadi antara Rooney dan MU dalam beberapa waktu terakhir.
Namun, keputusan Rooney juga dianggap sebuah kerugian. Pasalnya, Rooney terancam tak bisa bermain di Liga Champions musim mendatang. Itu terjadi setelah MU masih terdampar di urutan ketujuh klasemen sementara Premier League musim ini.
Baca Juga:
Setan Merah, julukan MU kini tertinggal sebelas angka dari Liverpool yang ada di urutan keempat atau batas akhir lolos Liga Champions. Jika MU benar-benar gagal lolos Liga Championsv musim mendatang, itu akan menjadi rekor terburuk Rooney. Sejak bergabung pada 2004 silam, Rooney selalu mengantarkan MU ke Liga Champions. Tapi, Rooney justru cuek dengan hal itu.
Baca Juga:
MANCHESTER - Keputusan Wayne Rooney memperpanjang kontrak memang sangat melegakan Manchester United. Kesepakatan itu merupakan akhir dari drama
BERITA TERKAIT
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra