Perpanjang Masa Pendaftaran Ulang Jalur Bidik Misi
Rabu, 27 Juni 2012 – 07:39 WIB
MEDAN-Universitas Negeri Medan (Unimed) memperpanjang pendaftaran ulang bagi mahasiswa yang diterima lewat Jalur Bidik Misi, sampai dengan tanggal 5 Juli 2012 mendatang.
Apabila sampai pada batas waktu yang telah ditentukan tersebut, mahasiswa yang bersangkutan tidak juga mendafatar ulang, maka dengan sendirinya mahasiswa tersebut dianggap gugur.
Baca Juga:
Hal ini disampaikan ketua panitia SNMPTN Unimed Prof. Dr. Khairil Ansari, M.Pd, saat dikonfirmasi Selasa (26/6).
Dalam kesempatan yang sama, sekretaris SNMPTN Panlok Unimed, Prof. Dr. Biner Ambarita, M.Pd, menyampaikan nama-nama mahasiswa Jalur Bidik Misi yang diterima di Unimed, namun belum melakukan daftar ulang.
MEDAN-Universitas Negeri Medan (Unimed) memperpanjang pendaftaran ulang bagi mahasiswa yang diterima lewat Jalur Bidik Misi, sampai dengan
BERITA TERKAIT
- Tingkatkan Kualitas Pendidikan di Sulsel, Ganesha Operation Kenalkan GO Expert
- Uhamka Masuk Daftar Universitas Terbaik Asia versi QS AUR 2025
- Ini Kata Bahlil soal Gelar Doktornya di SKSG UI
- SANF Perkuat Digitalisasi Pendidikan di Indonesia
- Keren, Siswa Mentari Intercultural School Jakarta Boyong Emas dari Malaysia
- Dibilang Abal-Abal, UIPM Justru Pelopor Kampus Virtual Menggunakan Second Life