Perpisahan Lehmann di Timnas
Rabu, 05 November 2008 – 16:38 WIB

Perpisahan Lehmann di Timnas
Selain itu, Loew ingin laga-laga internasional lebih difokuskan untuk memberikan pengalaman kepada kiper-kiper berlian di Jerman. "Kami harus memanfaatkan laga internasional untuk memberi kesempatan kepada kiper-kiper muda," papar Loew, seperti dikutip Goal.
Namun, dia tidak memungkiri, karena jasanya Lehmann pantas untuk mengenakan kostum Tim Panser Jerman sekali lagi. "Akan sangat menyenangkan kalau Lehmann mengenakan kostum timnas sekali lagi,' ungkap pelatih berusia 48 tahun itu.
"Apalagi kami akan melawan Inggris, dimana dia telah bermain untuk Arsenal selama lima tahun. Namun, ada prioritas yang harus kami penuhi dalam menghadapi pertandingan itu," kata Loew.
Setelah menghabiskan lima musim bersama Arsenal, Lehmann mengambil keputusan kembali ke Jerman untuk bergabung dengan Stuttgart. Dia jadi pilihan utama di bawah mistar gawang Stuttgart. (ham/ko)
BERLIN - Keputusan gantung sepatu sudah diambil kiper VfB Stuttgart Jens Lehmann dari Timnas Jerman usai Euro 2008 di Austria-Swiss. Tapi, sepertinya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah