Perppu Digugat di MK

Menurutnya pula, dikeluarkannya Perppu itu mereduksi persoalan korupsi menjadi seolah-olah hanya persoalan yang terjadi di MK. Padahal, lanjutnya, persoalan korupsi hampir terjadi di seluruh institusi negara baik itu eksekutif, legislatif, yudikatif. "Termasuk di lingkungan dekat presiden seperti kasus Hambalang yang melibatkan orang-orang sangat penting di pemerintahan termasuk Menpora," jelas dia.
Masih menurut Habiburokhman, terdapat ketidakjelasan dalam pengaturan Majelis Kehormatan Hakim Konstitusi dan Panel Ahli dalam Perppu tersebut. Padahal, lanjutnya, dua perangka tersebut mempunyai peran kekuasaan yang amat besar. "Ketidakjelasan aturan adalah awal dari penyimpangan maksud dibuatnya aturan itu sendiri," katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang tentang Mahkamah Konstitusi yang belum lama dikeluarkan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- BAZNAS dan Ulama Palestina Perkuat Kerja Sama untuk Palestina
- InJourney Hadirkan Tarian Nusantara di TMII, Diikuti 500 Anak Dari Sabang Sampai Merauke
- Minta Eksepsi Aipda Robig Zaenudin Ditolak, JPU Tegaskan Dakwaan Sudah Sah dan Cermat
- KPK Periksa Komisaris PT Inti Alasindo Energy Terkait Kasus Korupsi PGN
- Eks Staf Ahli Pertanyakan Proses Laporan Dugaan Suap Pimpinan DPD RI ke KPK
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung