Persaingan Lorenzo-Rossi di Phillip Island
Kamis, 14 Oktober 2010 – 16:39 WIB

Persaingan Lorenzo-Rossi di Phillip Island
PHILLIP ISLAND - Tak ada lagi persaingan perebutan gelar juara di MotoGP musim 2010. Gelar juara sudah pasti menjadi milik Jorge Lorenzo. Namun, bintang Fiat Yamaha tersebut tetap serius menghadapi sisa balapan yang masih berjumlah tiga lagi, termasuk di Phillip Island, Australia, akhir pekan ini. Tapi, kesuksesan ini tidak membuat Lorenzo melupakan balapan lain. Pembalap asal Spanyol itu mengaku tetap fokus menghadapi tiga sisa balapan mendatang, termasuk GP Australia yang akan berlangsung 17 Oktober.
Menyelesaikan persaingan di peringkat ketiga MotoGP Malaysia, sudah cukup bagi Lorenzo untuk memastikan gelar juara dunia. Keberhasilan itu membuatnya mengamankan puncak klasemen MotoGP dengan raihan total 313 poin. Dia tak mungkin terkejar lagi oleh satu-satunya pesaing yang mungkin menggagalkannya, yaitu pembalap Repsol Honda Dani Pedrosa.
Baca Juga:
"Saya adalah salah satu orang paling bahagia di dunia. Kami berhasil mewujudkan mimpi ini. Saya bangga terhadap dukungan tim, partner dan sponsor. Namun balapan belum berakhir, masih ada tiga balapan tersisa," tegas Lorenzo seperti dikutip Crash.
Baca Juga:
PHILLIP ISLAND - Tak ada lagi persaingan perebutan gelar juara di MotoGP musim 2010. Gelar juara sudah pasti menjadi milik Jorge Lorenzo. Namun,
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah