Persebaya 1927 Mantap ke Bung Tomo
Rabu, 27 April 2011 – 19:19 WIB

Persebaya 1927 Mantap ke Bung Tomo
SURABAYA - Dalam waktu dekat, Persebaya 1927 bakal pindah kandang. Manajemen sudah mantap menggunakan Gelora Bung Tomo (GBT) sebagai markas baru, menggantikan home base mereka selama ini, Gelora 10 November.
Wacana pemindahan kandang ini sudah mengemuka sejak awal bulan lalu. Saat ini, Panitia Pelaksana (Panpel) Pertandingan sudah sangat serius untuk melakukan survei kelayakan GBT. Niat tersebut semakin kuat, saat panpel melakukan survei pada Sabtu (24/4) lalu.
Baca Juga:
Panpel menyimpulkan dari hasil survei, GBT sudah sangat memadai untuk menjadi kandang baru Persebaya. Mulai dari lapangan, rumput, lampu stadion, hingga tribun, semuanya bertaraf nasional.
"Dengan indikasi tersebut, GBT sangat layak menjadi home base Persebaya," kata Humas Persebaya 1927, Ram Surahman, kemarin (26/4). "Saya kira niatan tersebut sudah hampir terealisasi dan menjadi kenyataan," imbuh Ram.
SURABAYA - Dalam waktu dekat, Persebaya 1927 bakal pindah kandang. Manajemen sudah mantap menggunakan Gelora Bung Tomo (GBT) sebagai markas baru,
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan