Persebaya vs Persipura Imbang, Alfredo Vera: Kami tak Takut
Rabu, 30 Mei 2018 – 09:12 WIB
Rekaman statistik memperlihatkan, Persebaya melepaskan 16 tembakan ke gawang. Enam di antaranya tepat sasaran. Sementara Persipura hanya melepaskan 11 tembakan sepanjang laga.
Persipura sejatinya memiliki rekor buruk ketika bertandang ke tanah Jawa. Tiga kali bermain, tiga kali tersungkur. Yakni, kontra Arema FC (27/4), Persib Bandung (12/5) dan Persija Jakarta (25/5). Dari tiga laga itu, mereka kebobolan tujuh gol dan hanya mencetak satu gol.
Karena itu, pelatih Persipura Peter Butler mengaku cukup puas dengan hasil imbang. “Tak mudah meraih kemenangan di sini (Surabaya). Makanya, hasil seri ini sangat adil bagi kedua tim," tegas pelatih asal Inggris itu. (gus/ttg)
Persebaya vs Persipura Jayapura berakhir imbang 1-1, menjadikan Green Force bertahan di papan tengah klasemen sementara Liga 1 2018.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Klasemen Sementara Grup C, Pelatih Arab Bilang Indonesia Memang Layak
- Peringkat Indonesia Klasemen Sementara Grup C setelah Bahrain vs Australia Imbang
- Paul Munster Ungkap Awal Petaka Kekalahan Persebaya dari Persib, Juga Singgung Wasit
- Persib Bandung Menang 2-0 Atas Persebaya Surabaya, Begini Reaksi Bojan Hodak
- Jadwal Persib vs Persebaya, 2 Pemain asal Brasil Sudah Siap
- Azrul Ananda: Sudah 7 Tahun Pimpin Persebaya, Baru Kali Ini Liga On The Track