Persebaya vs PS Tira Persikabo: Ada Launching Jersi dan Hujan Boneka
Kamis, 28 Maret 2019 – 07:35 WIB

Maskot Persebaya Surabaya Jojo datang ke rumah sakit bersama rombongan Ivo Ananda, istri Presiden Persebaya Azrul Ananda, menghibur salah satu pasien anak untuk lekas sembuh di RSUD dr. Soetomo. Foto: Persebaya
”Kami sudah menyiapkan tempat di bagian tribun bawah, Boneka yang layak akan diplastik dan dibungkus sedemikian rupa,” kata maskot Persebaya Jojo, Rabu (27/3).
Persebaya juga akan melakukan penggalangan dana pada car free day di Taman Bungkul, Minggu (31/3).
Nantinya uang yang terkumpul akan disalurkan kepada korban bencana alam di Papua.
”Kami sebagai maskot Persebaya akan terus mengadakan kegiatan postif seperti ini. kami ingin membagi kebahagian kepada teman-teman yang membutuhkan,” tutur Jojo. (persebaya/jos/jpnn)
Persebaya Surabaya akan menjadikan laga kontra PS Tira Persikabo pada babak delapan besar Piala Presiden 2019 sebagai ajang peluncuran jersi dan pengumpulan boneka.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Jangan Lewatkan, Koleksi Labubu Terbaru Hadir di POP MART Official Store Shopee
- Mengintip Kue Ulang Tahun Karakter Labubu yang Tengah Booming
- Sembunyikan Sabu-Sabu di Boneka, Pengedar Ini Dibekuk Polisi, Terancam Lama di Penjara
- Pengalaman Seru ke Hyundai Motorstudio Goyang, Ada Boneka Paling Mahal di Dunia
- Pikachiu Demokrasi
- Hendak Buang Sampah, Sunarti Lihat Boneka di TPS, Pas Didekati, Ya Ampun