Persebaya vs Sriwijaya FC, Tetap Kejar Kemenangan

Persebaya vs Sriwijaya FC, Tetap Kejar Kemenangan
Ferinando Pahabol (kanan). Foto: Angger Bondan/dok.JPNN.com

’’Kami terus melakukan rotasi untuk mencari kekuatan tim yang terbaik,’’ kata Alfredo. (nia/c19/ca)

Perkiraan Pemain

Persebaya (4-3-3): 33-Miswar Saputra (g); 22-Aburizal Maulana, 4-M. Syaifudin, 21-Fandry Imbiri, 14-Ruben Sanadi; 6-Misbakus Solihin (c), 90-Nelson Alom, 22-Fandi Eko; 8-Oktavianus Fernando, 26-Rishadi Fauzi, 11-Ferinando Pahabol

Pelatih: Angel Alfredo Vera

Sriwijaya FC (4-4-2): 86-M. Sandi Firmansyah (g); 26-Mamadou Ndiaye, 45-Bio Paulin, 24-Ichsan Kurniawan, 32-Alvin Tuasalamony; 10-Makan Konate, 35-Zulfiandi, 6-Yu Hyun-koo, 25-Syahrian Abimanyu; 7-Yogi Rahardian; 30-Patrick Wanggai

Pelatih: Rahmad Darmawan

Stadion: Batakan, Balikpapan

Live MNCTV Pukul 19.30 WIB


Persebaya vs Sriwijaya FC, kedua tim ini sudah sama-sama lolos ke babak semifinal Piala Gubernur Kaltim II/2018.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News