Persegres Tunda TC
Persela Hentikan Latihan
Jumat, 28 September 2012 – 04:04 WIB
Jika Persegres hanya menunda agenda TC, Persela malah lebih frontal. Klub yang tengah terancam ditinggal pemainnya itu memilih menghentikan sementara sesi latihan. Padahal, latihan bersama tersebut masih baru berlangsung sekitar tiga hari.
Kamis (27/9) sore, asisten pelatih Didik "Pacul" Ludiyanto tidak lagi tampak di Stadion Surajaya Lamongan untuk memandu pemain untuk latihan. Alasannya, tidak hanya karena minimnya pemain yang mengikuti latihan, mereka juga menunggu jadwal pasti ISL.
"Jika kita latihan sekarang sedang kompetisi masih belum pasti, tentu juga tidak kondusif dalam segala hal. "Inilah yang menjadikan kita kembali menarik program latihan," kata asisten manajer Persela Yuhronur kepada Jawa pos Radar Bojonegoro.
Alasan itulah yang menurut Sekkab Lamongan ini membuat pihaknya memilih tidak terburu-buru merekrut pemain. Sama halnya dengan Persegres, Persela juga akan menunggu hasil pertemuan dengan PT LI.
GRESIK - Klub-klub kontestan Indonesia Super League (ISL) mulai merasakan imbas dari ketidakjelasan jadwal kick off musim 2012-2013. Termasuk dua
BERITA TERKAIT
- Daftar Nominasi Pemain Terbaik Dunia FIFA 2024: Ada Messi, Haaland, Vinicius Jr, hingga Mbappe
- Liverpool vs Manchester City, Arne Slot Anggap Bukan Laga Mudah
- Cetak 2 Gol ke Gawang Persib, Bomber Port FC Jadi Man of The Match, Ini Kuncinya
- ACL 2: Bojan Hodak Geram Persib Beri Gol Murah buat Thai Port FC
- Shin Tae Yong Ungkap Target di Piala AFF 2024
- Rekap Penggunaan VAR Hingga Pekan ke-11 Liga 1