Persela vs Arema FC: Beban Berat Singo Edan
Rabu, 14 November 2018 – 08:22 WIB
Dedik dan Bagas masih membela Timnas di ajang Piala AFF. Sedangkan Hanif cedera parah dan harus beristirahat, setidaknya hingga tiga bulan ke depan.
”Lalu, Rivaldi Bawuo (cedera) dan Ridwan Tawainella (sakit) mungkin belum siap (lawan Persela). Ini situasi sulit karena mereka adalah pemain yang sering mengisi starting line-up,” kata Milan.
Dalam waktu singkat, Milan harus mencari opsi pengganti. Untuk mengisi posisi yang ditinggalkan Jayus, Muhammad Rafli bisa jadi opsi nomor satu. (c1/muf)
Persela vs Arema, lanjutan Liga 1 2018, akan berlangsung Jumat, tim Singo Edan tanpa gelandang bertahan Jayus Hariono.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Satu Grup dengan Sriwijaya FC, PSPS, dan Persis Solo, PSMS Yakin Bisa Bersaing
- Gabung Madura United, Aleksandar Rakic Tidak Bernafsu Jadi Top Scorer
- 2 Penyerang Garang Liga 1 2018 yang Masih Menganggur
- Pengin Juara, Top Scorer Liga 1 2018 Gabung Persib Bandung?
- Peringkat Kompetisi Asia: Liga 1 2018 Kalah dari Filipina
- Liga 1 2018: 8 Pemain Asing Debutan Paling Moncer (2/habis)