Perseman Dapat Suntikan Dana APBD Rp 7,5 M
Rabu, 14 Maret 2012 – 07:00 WIB
Dilihat dari kebutuhan, dana Rp7,5 M sebenarnya belum cukup untuk membiayai operasional Perseman selama satu musim. Karena itu, ia berharap manajemen Perseman dari sekarang sudah harus mulai membenahi diri agar bisa meraih prestasi tinggi dan sekaligus mulai mengembangkan diri menjadi klub sepakbola profesional murni yang tidak lagi bergantung pada suntikan dana dari APBD.“Kita berharap Perseman melakukan pendekatan kepada sponsorship supaya bantuan dari APBD bisa dikurangi dari tahun ke tahun,“ timpalnya.(lm)
MANOKWARI - Dalam tahun anggaran 2012 ini, Perseman Manokwari yang saat ini mengikuti kompetisi Divisi Utama LPIS mendapat alokasi dana APBD sebesar
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Panggil 4 Muka Baru ke Timnas Indonesia
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin