Persenjataan Nuklir Rusia dan China Makin Kuat, Amerika Merasa Terancam
Sabtu, 08 Juni 2024 – 22:38 WIB
Ia juga menekankan Washington telah mengambil langkah-langkah pencegahan yang “bijaksana”, termasuk mengejar varian modern dari bom gravitasi nuklir B61 dan berupaya memperpanjang umur kapal selam rudal balistik kelas Ohio tertentu selama transisi dari kemampuan lama ke kemampuan modern.
AS, lanjutnya, telah sepenuhnya berinvestasi untuk memastikan bahwa komitmen “pencegahan yang diperluas” dalam menggunakan seluruh kemampuan militernya, termasuk nuklir untuk membela sekutunya terus berkontribusi pada upaya nonproliferasi. (ant/dil/jpnn)
Korea Utara, China dan Rusia sedang memperluas dan mendiversifikasi persediaan senjata nuklir dengan kecepatan yang sangat tinggi
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer
- ICIIS 2024 Sukses, Shan Hai Map Optimistis Iklim Investasi Indonesia Makin Baik
- Trump Bakal Menghukum Petinggi Militer yang Terlibat Pengkhianatan di Afghanistan
- Joe Biden Izinkan Ukraina Pakai Rudal Jarak Jauh AS untuk Serang Rusia
- Medali Debat