Perseru BLFC vs Batiro Putera: Ambisi Yunan Helmi Rebut Poin di Lampung
Kamis, 04 Juli 2019 – 18:11 WIB

Barito Putera berambisi untuk melanjutkan tren positifnya dengan mencuri poin di kandang Perseru Badak Lampung dalam lanjutan Liga 1 2019, besok (5/7). Foto: kaltimpost/jpg
Seperti diketahui sebelumnya usai melawan PSIS Semarang, skuat Barito Putera memutuskan untuk tidak pulang ke Banjarmasin, melainkan melakukan pemusatan latihan di Yogjakarta.
Hal ini dilakukan untuk memaksimalkan recovery pemain dan mengantisipasi padatnya jadwal pertandingan.(bir)
Barito Putera akan menjalani laga tandang melawan tuan rumah Perseru Badak Lampung FC pada pekan ke-7 Liga 1 2019 di Stadion Sumpah Pemuda Lampung, besok (5/7).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets