Persiapan Defile dan Parade TNI AU Sudah Mantap, Ini Buktinya
Minggu, 27 September 2015 – 05:30 WIB

Wakil Asisten Personel Kepala Staf Angkatan Udara (Waaspers KSAU), Marsekal Pertama TNI Choirul Arifin, S.E, M.M saat meninjau kesiapan Pasukan Prajurit TNI AU pada Apel Khusus Kesiapan Peserta Upacara HUT ke-70 TNI tahun 2015, di Taxi Way Echo Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Jumat (25/9). FOTO: Dispen TNI AU
Pada puncak peringatan HUT TNI, menurut Dwi Badarmanto, TNI Angkatan Udara akan melibatkan ribuan personel terdiri dari pembawa Panji-Panji TNI AU, Satuan Musik, satu Kompi Pamen, satu Kompi Wara, satu Kompi POMAU, satu Batalyon Air Crew, satu Batalyon Bintara Tamtama, satu Batalyon Paskhas dan satu Kompi PNS TNI AU.(fri/jpnn)
JAKARTA - Wakil Asisten Personel Kepala Staf Angkatan Udara (Waaspers KSAU), Marsekal Pertama TNI Choirul Arifin, S.E, M.M memeriksa kesiapan Pasukan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Polemik Soeharto Pahlawan, Ketum Muhammadiyah Singgung Bung Karno hingga Buya Hamka
- Mantan Komisioner KPK Duga Ada Aktor Lain di Balik Mafia Peradilan Suap Rp 60 Miliar
- Museum of Toys dan RMHC Galang Dana Pembangunan Rumah Singgah Anak Berpenyakit Kronis
- Setelah Heboh Pengadil Terjerat Kasus Suap, MA Rombak Posisi 199 Hakim
- Soal Tuduhan Ijazah Palsu Kepada Jokowi, Pengamat: Kegagalan Memaknai Demokrasi dan Cara Beroposisi yang Sehat
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak