Persiapan Matang Penting Bagi Siswa Agar Peluang Lulus Masuk PTN Makin Tinggi
“Masuk ke PTN dan perguruan tinggi kedinasan adalah salah satu faktor esensial untuk menentukan masa depan. Kamu nanti menjadi leader bagi bangsa, menjadikan Indonesia bangsa berdaya saing,” ucapnya.
Dia memaparkan GO berkiprah selama 40 tahun dalam pendidikan, dan berkomitmen untuk menstandarkan metode pembelajaran berkualitas di seluruh cabang GO di Indonesia.
"Salah satunya melalui TOBK Nasional yang disusun dengan pola relevan dengan UTBK-SNBT, sehingga membantu siswa dalam memahami pola soal yang akan diujikan," ujarnya.
Prof Bob menambahkan TOBK Nasional berikutnya akan diadakan pada November 2024, yang memberi kesempatan bagi lebih banyak siswa untuk berlatih dan mengevaluasi kesiapan akademik mereka. (rdo/jpnn)
Suherman mengingatkan persiapan matang penting bagi siswa agar peluang lulus masuk perguruan tinggi negeri (PTN) dan sekolah kedinasan bisa mencapai 80 persen.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
- Upaya GO Mendorong Peningkatan Kualitas Pendidikan di Bengkulu
- Ganesha Operation Bekali Siswa NTB Menghadapi Seleksi Masuk Perguruan Tinggi
- Webinar Ganesha Operation, Disdik Jakarta Soroti Soal Pendidikan Karakter
- Ganesha Operation Berbagi Kunci Sukses Seleksi PTN dan PTK Kepada Siswa di Sumut
- YPPM Jalin Kemitraan dengan Ganesha Operation dan Meluncurkan PalmCo Scholarship
- GO Berbagi Strategi Sukses UTBK-SNBT Kepada Siswa SMA/SMK Sumbar